Inilah 5 Bahaya Buruk Pacaran di Internet

Inilah 5 Bahaya Buruk Pacaran di Internet - Pasti kamu pernah dengar jika ada orang yang pacaran di Internet, nah perkembangan internet saa...

Inilah 5 Bahaya Buruk Pacaran di Internet - Pasti kamu pernah dengar jika ada orang yang pacaran di Internet, nah perkembangan internet saat ini memang sudah manfaatkan banyak orang untuk melakukan banyak hal mulai dari hal hal yang biasa biasa sampai yang lebih intim seperti pacaran.

Sebanarnya tidak ada slahnya pacaran di internet sebab jodoh bisa kita temukan di mana saja salah satunya dunia Internet, namun bukan tanpa ada bahaya dan resiko yang akan menimpa kita jika kita pacaran di Internet.

Nah berikut ini ada beberapa resiko dan bahaya buruk jika kamu pacaran di Internet, mau tahu apa saja itu simak berikut ini:

1. Masalah Privasi
Jika kamu pacaran di Internet maka kamu tidak akan mengetahui siapa sebenarnya orang yang kamu cintai itu dimana alamatnya sebab bisa saja orang yang kamu jadikan pacar itu berbohong tentang statusnya dan foto yang dikirimkan ke keamu.

2. Pemalsuan status relationship
Bisa saja orang yang kamu jadikan pacar di ineternat itu sudah memiliki istri atau suami sebab kamu tidak tahu dan mungkin saja belum pernah bertemu, di internet sangat mudah sekali untuk menyembunyikan status hubungan.

3. Kamu tidak tahu siapa sebenarnya lawan bicaramu
Walaupun kamu sering chatingan dan telpon namun kamu tidak akan tahu sebenarnya seperti apa lawan bicara kamu di internet ini walaupun kamu sudah di berikan beberapa foto foto dirinya namuan bisa saja foto itu adalah foto orang lain.

4. Kekerasan fisik
Karena kamu tidak mengetahui dengan jelas pacar yang kamu temukan di internet bisa saja kamu mendapatkan kekerasan fisik ketika kamu berjumpa dengan pacar kamu nanti, sebagai contoh banyak kasus penculikan dan pemerkosaan akibat kenalan dan pacaran di facebook.

5. Resiko penipuan yang tinggi
Bisa saja orang yang menjadikan pacar kamu di Internet berniat hanya ingin menipu kamu dengan menafaatkan kebaikan kamu, sebab internet mrupakan wadah yang nyaman untuk para penipu beraksi.

Nah bukan tidak boleh untuk jatuh cinta dan pacaran di Internet namun ada baiknya kamu berhati hati jika berkenalan dengan orang yang tidak kamu kenal di Internet, sebab kejahatan bisa saja mengincar kamu.

Sumber. palingseru.com

Related

Remaja 6918390281174450895

Post a Comment

emo-but-icon

Follow Us

Side Ads

Hot in week

Recent

Comments

Text Widget

Connect Us

item